SMK Tritech Informatika

Profil Kompetensi Keahlian

PERBANKAN SYARI'AH

Selamat datang di halaman resmi Kompetensi Keahlian Perbankan Syari’ah SMK Tritech Informatika Medan

Seiring dengan pesatnya perkembangan industri keuangan syariah di Indonesia, jurusan Perbankan Syari’ah hadir sebagai wadah bagi peserta didik untuk mempelajari dan menguasai keterampilan dalam bidang perbankan berbasis syariah. Program ini dirancang untuk mencetak lulusan yang kompeten, profesional, dan memiliki integritas tinggi sesuai dengan prinsip-prinsip ekonomi Islam.

PERBANKAN SYAR'IAH

MISI DAN MISI

PROFIL LULUSAN

Profil utama lulusan Program Studi Perbankan Syariah adalah Customer Service,Teller, StaffAccount Officer, Kasir, Entrepeneur, Staff Keuangan dan staff administrasi perusahaan. Berikut ini profil lulusan Perbankan Syariah :